Melangsingkan tubuh merupakan tantangan setiap orang yang memiliki kelebihan berat badan. Tantangan pertama adalah menghilangkan kebiasaan buruk yang menyebabkan berat badan anda bertambah. Tantangan lain boleh jagi anda bingung memilih cara menurunkan berat badan, dan supplemen atau pil yang dimakan. Sebab sekarang ini begitu banyak pilihan tersedia di pasar tapi anda tidak mengetahui mana yang bagus dan mana yang tidak.
Cobalah 10 tip sederhana ini untuk tubuh menjadi langsing dan sexy secara cepat namun sehat
1.Minumlah 8-10 gelas air putih setiap hari
2.Uraikan makanan anda menjadi 5 atau 6 bagian kecil
3.Tingkatkan memakan sayuran dan buah
4.Kurangi memakan makanan berlemak, cobalah mengurangi lebih dari 20 gram per hari
5.Olahraga 30 menit setiap hari – jalan kaki atau bergeraklah.
6.Lakukan kesukaan yang membuat tubuh anda melakukan gerakan-gerakan
7.Jangan makan makanan 2 jam menjelang tidur
8.Dengarkan tubuh anda. Kapan dia memberi tanda lapar, haus, stress, lelah dsb.
9.Tingkatkan memakan fiber
10.Cuci perut dan detoksifikasi. Bebaskan tubuh dari toksin dan kimia berbahaya.
Kunjungi Aziz Taufiq's Store untuk memilih supplement terbaik untuk menurunkan tubuh Anda.
Minggu, 20 Maret 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Your comment